by Cileunca Adventure | 21 Dec 2024 | Blog, Outbound, Wisata Bandung, Wisata Indonesia
Wisata Outbound Seru di Bandung untuk Liburan Sekolah Desember 2024. Outbond biasanya berbentuk permainan yang bertujuan untuk menumbuhkan karakter dan meningkatkan kerja sama. Ini adalah aktivitas di luar ruangan yang dapat melepaskan penat untuk waktu yang lama....
by Cileunca Adventure | 3 Dec 2024 | Blog, Outbound, Wisata Bandung
Wisata Outbound Ranca Upas, Ada Penangkaran Rusa. Ranca Upas berlokasi di Jalan Raya Ciwidey-Patengan KM 11, Patengan, Kecamatan Rancabali, Kabupaten Bandung. Tempat wisata ini berada sekitar 50 km dari pusat Kota Bandung. Ranca Upas menjadi tempat wisata favorit yang...
by Cileunca Adventure | 12 May 2024 | Blog, Outbound, Wisata Indonesia
Wisata Outbound Pelita Desa di Ciseeng Bogor, Cek Harga dan Permainannya. Kegiatan Outbound yang edukatif bagi anak-anak TK, SD, SMP, SMU dan umum. Buka setiap hari. Beragam permainan tersedia mulai dari flying fox, rakit, menanam padi, menangkap ikan, dll. Pelita...
by Cileunca Adventure | 7 Apr 2022 | Blog, Outbound, Wisata Bandung, Wisata Cileunca, Wisata Pangalengan
Rekomendasi Wisata Outbound Menarik di Situ Cileunca Pangalengan Jawa Barat. Untuk Anda yang mencari tempat untuk outbound atau gathering, Situ Cileunca cocok menjadi pilihannya. Ada banyak aktivitas seru yang bisa Anda dan rekan lakukan untuk melatih kekompakan....
by Cileunca Adventure | 5 Jan 2019 | Wisata Bandung
Tempat Wisata Outbound Murah di Bandung – Jika berbicara tentang kota Bandung, memang tidak akan ada habisnya. Dari segi budaya sampai tempat wisata selalu berhasil mencuri hati wisatawan lokal maupun wisatawan dari luar daerah atau bahkan dari mancanegara. Selain...